kemarin sudah pernah saya post artikel mengenai tema yang sama, yaitu Blur Effect. Trik tersebut bisa dilihat pada artikel sebelumnya.

Hampir sama dengan trik sebelumnya, kali ini temanya sama yaitu membuat animasi dengan efek blur. demo dan trik pembuatannya dapat dilihat dibawah ini.

  • Pertama-tama buka dokumen baru flash
  • import satu gambar ke dalam stage (CTRL +R)
  • atur gambar sesuai dengan keinginan saudara
  • Convert gambar tsb dengan mengklik gambar dan tekan F8 pada keyboard untuk merubahnya menjadi movie klip. (gambar 1)

  • Insert key frame pada frame di frame 2, dan 30. (gambar 2)

  • klik pada frame 2, dan seleksi gambar, serta beralih ke panel propertis, kemudian seleksi tool filters,
  • tambahkan efek (add efek), dan pilih blur dengan nilainya diseting menjadi x = 100 dan y =100 (gambar 3)
  • Kalau sudah selesai pada frame 2, sekarang tambahkan motion tween antara frame 2 dan frame 30
  • frame 1 tambahkan action stop();
  • tambahkan layer yaitu menjadi layer 2 yang berada tepat di atas layer 1.
  • Tambahkan tombol “play”, dan masukan scrip berikut pada tombol play. (gambar 4)
on(release){
 play();
}

tekan CTRL + Enter untuk memainkan animasi 😀

Download :


Download FLA